Program Charity

Mendukung Kebutuhan Dasar dan Kesejahteraan Keluarga Prasejahtera

Program Charity di Lapak Pemulung Pondok Aren

Program

Program Charity

Program Charity di Lapak Pemulung Pondok Aren

Bantuan Sosial Pangan

Program sosial yang bertujuan untuk membantu memenuhi kecukupan dapur keluarga unedo melalui uluran tangan para dermawan yang ingin turut membantu kepada keluarga unedo.

Bantuan Pakaian Layak Pakai

Program sosial dalam pemenuhan kebutuhan pakaian yang layak untuk dikenakan oleh keluarga unedo dalam menjalani kesehariannya, mengingat pakaian yang biasa dikenakan keluarga unedo yang ada di luar sana terbilang kurang layak untuk dipakai.

Bantuan Pakaian Layak Pakai di Lapak Pemulung Pondok Aren
Pembagian Makanan Bergizi di Lapak Pemulung PLN

Bantuan Makanan Bergizi

Program yang bertujuan untuk mendukung pertumbuhan dan perkembangan fisik serta kognitif anak-anak melalui pemberian makanan yang bergizi setelah kegiatan pembelajaran

Program Lainnya

Les Gratis Lapak Cengkareng, Jakarta Barat

Pembangunan dan Rehabilitasi Tempat Belajar

Menciptakan Lingkungan Belajar yang Aman dan Nyaman

Medical Check Up di Lapak Pemulung Danau Setu

Kesehatan

Akses Layanan Medis Gratis untuk Masyarakat Prasejahtera

Les Gratis di Lapak Pemulung Pondok Aren

Pendidikan dan Pengembangan Anak Muda

Mengembangkan Potensi dan Membangun Masa Depan Generasi Muda Indonesia